Penting bagi setiap orang untuk menjaga daya tahan tubuh dan kesehatan jasmani agar terhindar dari berbagai penyakit dan tubuh tetap bugas. banyak cara yang bisa dilakukan untuk melakukan hal tersebut, yaitu dengan:
1. meningkatkan daya tahan tubuh dengan mengkonsumsi berbagai makanan atau minuman alami yang dapat melindungi tubuh dari serangan kuman dan penyakit
2. vaksinasi juga perlu dilakukan untuk mendapatkan kekebalan dari peyakit-penyakit tertentu. vaksinasi membuat tubuh seseorang yang sehat untuk membuat zat penolak terhadap penyakit tertentu
3. olahraga secara teratur. dengan olahraga secara teratur makan perkembangan tubuh juga akan maksimal sehingga tubuh menjadi terlindungi dari penyakit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar