Setelah itu indicator berikutnya adalah menggunakan jamban
sehat.
Jamban adalah suatu ruangan ynag mempunyai fasilitas pembuangan
kotoran manusia yang terdiri dari tempat jongkok atau tempat duduk dengan leher
angsa dan dilengkapi dengan unit penampungannya.
Jenis-jenis jamban yaitu:
1.
Jamban cemplung
Adalah jamban yang mempunyai penampungan
berupa lubang yang berfungsi meyimpan kotoran ke dalam tanah dan mengendapkan
kotoran ke dasar ubang.
2.
Jamban tangki septik
Adalah jamba berbentuk leher angsa yang
penampungannya berupa tangki septi kedap air yang berfngsi sebagai wadah proses
penguraian.
Kenapa kita harus menggunakan jamban? Karena
dengan menggunakan jamban maka akan menjaga lingkungan tetap berih, sehat dan
tidak berbau kemudian tidak mencemari lingkungan sekitarnya serta tidak
mengundang datangnta lalat atau serangga yang dapat menularkan penyakit.
Jamban yang sehat memilki syarata, yaitu:
1.
Tidak mencemari smber air minum
2.
Tidak berbau
3.
Kotoran tidak dapat dijamah seragga dan tikus
4.
Mudah dibersihkan dan aman digunakan
5.
Dilengkapi atap dan dinding pelindung
6.
Penerangan danventiasi cukup
7.
Lantai kedap air
8.
Tersedia air, sabun dan alat pembersih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar